Tahun 2023 SMPN 15 Kota Bekasi memasuki usia yang ke 30 Tahun. Maka dari itu pada hari senin, 16 Januari 2023 SMPN 15 Kota Bekasi menyelenggarakan kegiatan untuk memperingari ulang tahun yang ke 30 tahun tersebut.
Rangkaian acara di isi dengan Expo ke 5 sekolah penggerak dimana ditampilkan hasil projek dari para peserta didik. Serta dilakukan peresmian Musolah "Manbaul Ulum" yang berada dilingkungan sekolah dan siap digunakan.
Acara ini juga dihadiri oleh Kepala Dinas Pendidikan Bapak Dr. uu Saepul Mikdar, S.Pd., M.Pd serata para kepala sekolah yang telah menjabat sebelumnya.
Rangkaian kegiatan untuk memperingati HUT ke 30 ini diharapkan dapat meningkatkan rasa solidaritas dan kreativitas seluruh warga sekolah, baik peserta didik, pendidik, kependidikan dan para alumni. Semoga kedepannya SMPN 15 Kota Bekasi dapat terus berkembang menjadi sekolah yang lebih baik.
Berikut video lengkap ucapan Selamat Ulang tahun ke 30 dari kepala SMPN 15 Kota Bekasi, Bapak Indra Gunawan, S.Ag., M.Pd :
administrator | 29 January 2023 | Dibaca : 1098
- PPDB MADRASAH ALIYAH NEGERI
- Kemendikdasmen dan BKN Rilis Pembaruan Pengelolaan Kinerja Guru - Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah
- MENDIKBUD: ASESMEN NASIONAL TIDAK SAMA DENGAN UN
- Sistem Penerimaan Murid Baru TP 2025-2026
- Sayangi Bumi dengan Menjaga Lingkungan
- DAFTAR ULANG PPDB ONLINE
- SMPN 15 Kota Bekasi Raih Penghargaan Anugerah Raksa Prasada Tahun 2022
- Menerima Perbedaan dan Menghargai Keragaman Melalui Toleransi
- INFORMASI PPDB SMP NEGERI 2020
- Melihat Jejak Kehidupan Purbakala di Situs Sokoliman